Loading...
Larger font
Smaller font
Copy
Print
Contents
Membina Keluarga Bahagia - Contents
  • Results
  • Related
  • Featured
No results found for: "".
  • Weighted Relevancy
  • Content Sequence
  • Relevancy
  • Earliest First
  • Latest First
    Larger font
    Smaller font
    Copy
    Print
    Contents

    Menentukan Pikiran dan Membentuk Tabiat

    Tugas kewajiban yang khusus dipertanggungjawabkan kepada ibu. Oleh darah hidupnya sendiri anak diberi makan dan tulang belulangnya terbentuk, diberikan juga pengaruh pikiran dan rohnya dengan maksud membentuk pikiran dan tabiat. Yokhebed, ibu seorang Ibrani yang per-caya itu kuat dalam percaya, tidak “takut akan titah raja,” dari mana Musa menjadi pembebas bangsa Israel. Hanna, seorang wanita yang suka berdoa dan menyangkal diri dan beroleh ilham surga, dialah yang melar an Samuel, anak yang diajar oleh surga, hakim yang tidak dapat disuap, seorang pembangun sekolah nabi-nabi di Israel. Demikian juga Elizaet, saudara Mariam dari Nazaret dan yang serupa rohnya dengan dia, yang menjadi ibu Juruselamat juru kabar itu. 8MH, p. 372MKB 229.3

    Larger font
    Smaller font
    Copy
    Print
    Contents